TEKNIK PENANAMAN BY AGRADAYA GARDEN
Build, Desain, & Maintenance
Hal yang paling dasar ketika anda memulai mengerjakan sebuah taman adalah teknik penanaman yang baik dan benar, teknik penanaman rumput, tanaman penutup tanah, tanaman rambat,tanaman air, tanaman pot, tanaman semak dan pohon.
Langkah pertama yang harus dilakukan dan mendapatkan perhatian secara serius adaalah menanam, tanaman yang akan di tanam dipilih berdasarkan tema yang sudah di terapkan dan teknik pertama dalam penanaman meliputi persiapan sebelum penanaman dan melaksanakan penanaman. Mari kita bahas lebih lanjut.
Baca juga JASA PEMBUATAN TAMAN PROFESIONAL
1. RUMPUT
Guna mempercantik pemndangan dasar tanaman, kebanyakan taman menanam rumput sebagai media yang paling dasar taman. Banyak fungsi dari penanaman rumput, selain memberikan kesan asri dan alamiahrumput juga berfungsi mereduksi asesoris taman yang terbuat dari hard material yang terlihat besar dan alamiah seperti adanya aksen batu-batuan atau yang lain.
Ada beberapa jenis rumput yang digunaakan sebagai taman, antara lain:
- Rumput Embun nama ilmiah Polytrias amaura
- Rumput Peking nama ilmiah Agrostis stolonifera
- Rumput manila nama ilmiah Zoysia matrella
- Rumput gajah nama ilmiah Axonopus compresus
- rumput kentucky nama ilmiah Poa prantensis
- Rumput bermuda nama ilmiah Cynodo dactylon
- Rumput Golf nama ilmiah Eragrostis sp
- Rumput jepang nama ilmiah Zoisia japonica
Jika anda akan melakukan proses penanaman rumput, jangan lupa memisahkan atau memilah tanaman lain yang menyatu dengan rumput.Selain memperburuk proses pertumbuhan rumput, tanaman penggangguseperti rumput teki kedepannya akan sulit untuk dihilangkan bila sudah tumbuh.
Setelah anda memilah tanaman liar ada beberapa hal yang perlu diperhatikan. Hilangkan benda-benda pengganggu lainnya sepertibatu, bongkahan kayu atau akar pohon yang ada, maupun benda-benda pengganggu lainnya seperti sampah juga haru turut di bersihkan, jika ada akar atau tanaaman liar lainnya maka lakukan pencangkulan. Hal ini bertujuan agar tanaman tersebut tidak tumbuh lagi. Jika dirasa semuanya sudah bersih jangan langsung ke proses penanaman terlebih dahulu taburkan obat organik berupa pupuk kompossesuai dengan yang dibutuhkan yaitu dibandingkan dengal luas lapangan. Jika diperlukan tentukan juga sistem irigasi. Hal ini dimaksudkan supaya tidak ada proses bongkar tanah lagi kedepannya saat proses penanaman.
2. TANAMAN PENUTUP TANAH
Tanaman penutup tanah merupakan tanaman plybag yang utama saat anda membuat sebuah taman, biasanya di gunakan mempercantik taman pada bagian-bagian taman yang berdekatan dengan hard material. Misalnya di pinggiran jalan seatapak, dinding dan tepian kolam. Tanaman penutup tanah merupakan suatu tanaman yang sangat di perlukan karena mampu memancarkan ketenangan di halaman dengan daun dan bunganya yang beraneka ragam.
Umumnya tanaman Penutup tanah tumbuh subru jika diberikan bahan organik seperti pupuk kandang, pupuk hijau dan kompos, bahan organik ini diberikan dengan takaran 2-3 kg untuk setiap 1 meter perseginya
3. TANAMAN RAMBAT
Tanaman merambat bila mampu mengelola dapat mencari pemandangan yang angat indah dan menarik. Penanaman tanaman merambat tidak begitu sulit untuk ditanaam.
Langkah-langkah penanaman tanaman rambat:
- Buat lubang, kemudian isi media tanam seperti tanah dan bahan organik lainnya
- Tanan tanaman merambat pada lubang yaang sudah di persiapkan
- lakukan peenyiraman dengan teratue
- jaga kelembaban dan kesuburan tanah
- Jika sudah tumbuh lakukan perambatansesuai dengan yang anda inginkan
- Lakukan pruning atau pemangkasan ujung tanaman secara berkala supaya dapat mempercepat proses perambatan
Sesuai dengan namanya, tanaman pagar dapat di fungsikan sebagai pagar. Selain sebagai tanaman pagar juga dapat di fungsikan sebagai pembatas taman. Untuk proses pananamannya juga sama dengan tanaman rambat.
Tips memilih tanaman pagar:
- Lebih baik memilih tanaman yang masih kecil atau bibit
- jarak tanam tergantung keidealan jenis tanaman
- lakukan pemangkasan secara teratur
5.TANAMAN AIR
Taanaman air merupakan jenis tanaman yang tempat hidupnya membutuhkan air yang cukup banyak, dlaam prakteknya ada bebrapa kednala yang di hadapi, misalnya kolam yang dibuat dasarnya berupa semen beton sedangkan tanaman membutuhkanunsur tanah sebagai nutrisi. Kalau memang diberi tanah atauu lumpur pada dasar kolam akan berakibat kolam yang terliaht kotor. tapi jangan kuatir karena hal ini dapat disiasati dengan memberikan pot khusus pada tanaman air, dengan demikian kebersihan kolam tetap bisa terkontrol sedangkan kebutuhan tanaman air tetap mendapatkan nutrisi sebagai makanan.
6. TANAMAN POT
Selain praktis tanaman pot juga bisa mempercantik bagisan-bagian tertentu dari rumah misalnya sudut rumah yang sangat sulit kalau aru ditanami tanpa menggunakan media pot. Ada beberapa hal yang perlu di perhatikan terkait penanaman menggunakan media pot, adapun hal yang harus dipersiapkan dalam menanam menggunakan pot setelah pot tersedia mempersiapkan tanahyang akan di gunakan untuk mengisi pot.
Media tanam yang akan diunakan sebagai temat hidup tumbuhan harus berisikan zat atau nutrisi yang dibutuhkan tanaman.
7. SEMAK DAN POHON
Semak dan pohon bisa menjadi bagian dari isi taman, selain mempercantik dan memperindah rumah juga memberi manfaat lain yaitu hasil buah jika yang anda pilih adalah pohon yang ada buahnya, selain berbuah ada juga pohon-pohon lain yang mempunyai khasiat terhadap manusia, misalnya pohon yang daunnya bisa digunakan untuk lalapn dan sayuran.
Teknik penanaman meliputi persiapan sebelum penanaman dan melaksanakan penanaman, tanaman taman secara jenis di bedakan menjadi 7 msam tanaman yaitu rumput, tanaman penutup tanah, tanaman rambat, tanaman pagar, tanman air, tanaman pot, semak dan pohon
Jika anda masih bingung dengan jenis tanaman dan cara-cara bercocok tanam jangan khawatir team agradaya garden hadir untuk membantu anda mempercantik halaman rumah anda sesuai dengan apa yang anda inginkan, dikarenakan sebelum kami memulai sebuah pekrjaan akan kami lakukan survey dan menjelaskan semua kepada anda mengenai seputar konsep taman yang sesuai dengan lokasi.
Agradaya Garden adalah tukang taman profesional yang hadir memberikan solusi terbaik dan berkualitas untuk kebutuhan pembuatan Landscape & Hardscape Anda. Kami melayani pekerjaan taman vertikal artificial dan vertical garden tanaman asli, taman berbagai konsep, kolam koi minimalis, serta pengerjaan batu sikat / batu ampyang dengan harga bersahabat dan terjangkau untuk semua kalangan.
Tenaga kerja kami sudah sangat handal dalam pembuatan taman dengan beragam model dan jenis sesuai dengan keinginan klien. Mulai dari perancangan, pembuatan desain, pengerjaan konstruksi taman, hingga finishing, setiap tahapannya kami lakukan sebaik mungkin sehingga memberikan hasil yang maksimal.
Kami menerima permintaan pembuatan taman untuk rumah, villa, rumah sakit, sekolah, dan properti lainnya dengan area cakupan Surabaya dan sekitarnya. Siapkan sebagian ruang dari properti Anda untuk pembuatan taman yang akan memberikan nuansa asri dan sejuk setiap harinya.
CONTOH PORTOFOLIO YANG SUDAH KAMI KERJAKAN :
KENAPA HARUS AGRADAYA GARDEN?
• Didukung tenaga ahli yang sangat professional dan berpengalaman di bidang landscape selama bertahun-tahun mampu bekerja dengan sangat professional untuk menghadirkan maha karya terbaik, sehingga klien dapat hasil yang puaas dengan pengerjaan kami agradaya garden
• Konsultasi dan suvey gratis tanpa di pungut biaya sepeserpun dari team agradaya, dengan menunjukkan hasil project yang sudah kami kerjakaan secara langsung di lokasi.
• Mampu bersaing harga dengan kualitas dan kerjaan yang sama dengan perusahaan lain dikarenakan untuk tanaman dan material lainnya kita ambil dari kebun sendiri.
• Menggunakan alat dan mobllisasi yang sudah seuai SOP perusahaan dengan nama lain kita sudah menggunakan teknologi modern sebagai sarana pengerjaan saat di gunakan di proyek sehingga dapat mempercepat proses pengerjaan suatu project.
• Kami memberikkan garansi untuk semua project yang kita kerjakaan, mulai dari gransi hidup tanaman mulai dari awal kita tanam sampai dengan garsansi pengerjaan yang sudah di sepakati.
Segera konsultasikan dengan Agradaya Garden
informasi lebih lanjut hubungi nomer telepon yang kami sediakan 081292538687
> atau chat via whatsapp 081292538687 kami akan memberikan solusi mengenai desain project yang anda inginkan
> kirimkan alamat lengkap anda untuk survey lokasi project
> dalam survey lokasi kami akan menjelaskan desain motif apa yang cocok untuk lokasi anda
> kualitas tidak perlu di ragukan, kami siap survey lokasi GRATIS...!!!
> segera klik tombol kontak di pojok kanan bawah
Posting Komentar untuk "Teknik Penanaman Rumput Dan Tanaman - Pengertian Taman | Agradaya Garden"
Posting Komentar